Kuliner Sehat Dengan Arugula, Inspirasi 5 Menu Sayuran Yang Menggugah Selera

Kuliner Sehat Dengan Arugula, Inspirasi 5 Menu Sayuran Yang Menggugah Selera-Foto: net-net

BACA JUGA:Rahasia Kesehatan Jepang, Inilah 5 Manfaat Natto Sebagai Pemeliharaan Kesehatan

Untuk memperkuat sistem imunitas tubuh, Anda perlu mencukupi asupan nutrisi, seperti vitamin C, vitamin A, protein, zat besi, zinc, dan antioksidan.

Kandungan nutrisi tersebut dapat Anda peroleh dari aneka makanan sehat dan salah satunya adalah arugula.

Selain mengonsumsi makanan sehat, Anda juga perlu mengurangi stres, mencukupi waktu tidur, dan berolahraga secara rutin, agar daya tahan tubuh tetap terjaga.

4. Menjaga kesehatan ibu hamil dan janin

BACA JUGA:Kelezatan Buah Tropis, Menjelajahi 5 Manfaat Kesehatan Buah Cermai Yuk Cobain!

Bagi wanita yang sedang mengandung atau sedang merencanakan kehamilan, arugula juga baik untuk dikonsumsi.

Hal ini dikarenakan arugula mengandung folat, kolin, serta protein dan zat besi yang baik untuk pertumbuhan dan kesehatan janin.

Asupan kolin dan folat diketahui berperan penting dalam mendukung pertumbuhan dan perkembangan saraf dan otak janin, serta mencegah terjadinya cacat tabung saraf pada janin (spina bifida).

Selain itu, kandungan zat besi pada arugula juga bermanfaat untuk mencegah terjadinya anemia saat hamil.

BACA JUGA:Jelajahi Kelezatan Buah Tropis! Ini Dia 5 Manfaat Kesehatan Buah Maja

5. Mengontrol gula darah

Arugula mengandung antioksidan, serat, dan karbohidrat kompleks yang baik untuk menjaga kadar gula darah tetap stabil.

Tak hanya itu, arugula juga termasuk golongan makanan dengan indeks glikemik yang rendah.

Hal ini berarti arugula tidak menyebabkan peningkatan gula darah secara drastis.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan