Yuk Cari Tahu, Ini 5 Manfaat Sayur Kailan Penting Untuk Diet Seimbang Anda!

Sabtu 30 Dec 2023 - 10:04 WIB
Reporter : POY
Editor : POY

4. Menjaga kesehatan mata

Dikutip dari New Entry Sustainable Farming Project, Kandungan vitamin A, karotenoid, lutein, dan zeaxanthin yang terkandung berfungsi untuk menjaga kesehatan mata.

Sederetan kandungan ini dapat mencegah terjadinya katarak, retinitis pigmentosa (kelainan genetik langka yang mengakibatkan kerusakan sel retina) serta gangguan penglihatan di malam hari.

BACA JUGA:Ternyata Ini Dia! 5 Manfaat Jeruk Bali Sebagai Penguat Daya Tahan Tubuh

5. Merawat kulit

Antioksidan alami seperti vitamin C dan vitamin E dalam kailan berfungsi menjaga kesehatan kulit.

Kedua antioksidan tersebut juga mendukung proses pembentukan kolagen yang mencegah adanya tanda-tanda penuaan, seperti keriput pada kulit.

Kategori :