Kurang tidur dapat membuat Anda lebih mudah sakit.
BACA JUGA:Jangan Cemas Guyss! Ini 5 Tips Sederhana Untuk Menjaga Kesehatan Mental Anda
BACA JUGA:Mau Tetap Fresh Saat Kerja? Ini 5 Tips Mudah Untuk Menjaga Kesehatan Saat Bekerja di Kantor
Maka dari itu, hal sederhana yang bisa Anda lakukan untuk menghindari stres ialah dengan cukup tidur.
Jadi untuk Anda yang mengidap asma, usahakan mencukupi waktu tidur selama tujuh hingga delapan jam setiap malam sebagai bagian dari pola hidup sehat.
Hindari hobi begadang sampai larut malam.
Tidur adalah kebutuhan primer untuk menjaga kesehatan tubuh dan pikiran.
BACA JUGA:Lagi Musim Hujan? Ini 5 Tips Kesehatan Musim Hujan Yang Wajib Anda Terapkan
BACA JUGA:Mau Mudik Lebaran 2024? Ini 5 Tips Kesehatan Praktis Aman Untuk Para Pemudik Lebaran
5. Bersih-bersih rumah
Pola hidup sehat untuk penderita asma lainnya adalah rajin bersih-bersih rumah untuk mencegah kekambuhan.
Beres-beres rumah dapat menghilangkan berbagai alergen yang mungkin beterbangan di udara dan menempel di permukaan perabot rumah tangga.
Selain menyapu dan mengepel lantai setiap hari, sebenarnya masih ada banyak sekali kebiasaan sehari-hari yang bisa Anda terapkan untuk menjaga kebersihan rumah.