Bukan Sekedar Kacang Biasa! Inilah 5 Manfaat Kacang Pinus Dalam Kesehatan dan Gizi Anda

Bukan Sekedar Kacang Biasa! Inilah 5 Manfaat Kacang Pinus Dalam Kesehatan dan Gizi Anda-foto:net-net

BACA JUGA:Pernah Mendengar Sambiloto? Yuk Intip Mengenal Lebih Dekat 5 Manfaat dan Tanaman Obat Yang Populer!

Kacang yang bisa dimakan mentah atau dipanggang ini biasanya dikonsumsi dalam berbagai hidangan, seperti salad, pasta, dan tumisan.

Kacang pohon pinus mengandung vitamin E dan seng.

Keduanya merupakan antioksidan yang baik untuk tubuh.

Antioksidan membantu mencegah kerusakan sel dan melawat bibit penyakit yang masuk ke dalam tubuh.

BACA JUGA:Hobby Berselancar? Yuk Intip 5 Manfaat Berselancar Air Mengarungi Gelombang Dengan Kecepatan dan Keahlian!

Kacang pinus dapat mencegah penurunan fungsi otak, terutama fungsi kognitif.

Berikut inilah 5 manfaat kacang pinus yang sehat dan bergizi wajib kalian coba:

1. Membantu mengontrol gula darah

Salah satu khasiat yang ditawarkan pine nut adalah mengontrol gula darah tetap stabil.

BACA JUGA:Sudah Tahu Belum? Ternyata Ini 5 Keajaiban Nutrisi Dalam Terong Ungu Yang Menakjubkan!

Kandungan magnesium pada pine nut diketahui dalam sebuah penelitian terbitan PLOS One (2014)

dapat meningkatkan penyerapan glukosa oleh insulin. 

Bahkan, lemak tak jenuh tunggal di dalamnya turut berkontribusi dalam mengurangi hemoglobin A1c (HbA1C).

Nilai hemoglobin A1C bisa menjadi acuan untuk pengendalian kadar gula darah. 

Tag
Share