Apa Itu Bengkoang? Yuk Intip 5 Menggali Potensi Bengkoang Sebagai Bahan Kosmetik Alami Untuk Perawatan Anda!
Apa Itu Bengkoang? Yuk Intip 5 Menggali Potensi Bengkoang Sebagai Bahan Kosmetik Alami Untuk Perawatan Anda!-foto:net-net
BACA JUGA:Jangan Dibuang! Inilah 5 Keajaiban Kesehatan Dalam Gigitan Manfaat Lobak Putih Untuk Tubuh Anda
Kandungan bengkoang yang juga penting untuk tubuh adalah kalsium, magnesium, tembaga, fosfor, dan zat besi.
Berbagai jenis mineral ini diketahui bermanfaat bagi tubuh untuk meningkatkan kepadatan tulang serta membantu menyembuhkan dan memicu pertumbuhan tulang baru yang rusak.
Namun nyatanya, tak hanya mineral tersebut yang berperan.
Bengkuang juga diketahui mengandung inulin, yaitu salah satu jenis prebiotik yang dapat membantu mempertahankan mineral di tulang,
BACA JUGA:Yuk Cobain! 5 Manfaat Kesemek Buah Manis Tropis Yang Menggoda Selera dan Menyehatkan!
meningkatkan penyerapan kalsium, dan mengurangi risiko pengeroposan tulang (osteoporosis).
5. Mengontrol kadar gula darah
Bengkoang mengandung kadar glukosa rendah yang baik untuk penderita diabetes, karena tidak akan meningkatkan gula darah.
Selain itu, kandungan serat dalam bengkoang pun dapat meningkatkan rasa kenyang,
BACA JUGA:Hilangkan Stres Dengan Mendengarkan Musik! Ini 5 Manfaat dan Kesenangan Yang Tak Terbantahkan
sehingga Anda tidak akan makan terlalu banyak. Kedua hal ini dapat membantu melawan diabetes yang Anda alami.
Bahkan, mendukung hal tersebut, sebuah studi tahun 2016 menemukan bahwa pemberian ekstrak bengkoang pada tikus,
dapat mengurangi kadar gula darah secara signifikan serta meningkatkan sensitivitas insulin.