Apasih Khasiat dari Kurma? Ternyata Ini 5 Resep Lezat Dengan Sentuhan Manis Kurma Dalam Kuliner Harian Anda!

Apasih Khasiat dari Kurma? Ternyata Ini 5 Resep Lezat Dengan Sentuhan Manis Kurma Dalam Kuliner Harian Anda!-foto:net-net

BACA JUGA:Hobby Memasak Wajib Tahu! Inilah 5 Jelajahi Aroma dan Rasa Petualangan Memasak Yang Tak Terlupakan

Selama ini, buah kurma digadang-gadang bisa menjadi sumber energi, khususnya untuk orang yang sedang dalam proses penyembuhan.

Ya, itu memang tak salah. Namun sebenarnya, masih ada lagi manfaat kurma untuk kesehatan.

Sebagai informasi, kamu dapat membedakan kurma segar dan kurma yang dikeringkan dengan melihat kulitnya.

Jika kulit kurma berkerut, berarti kurma tersebut sempat dikeringkan demi pengemasan yang baik.

BACA JUGA:Ternyata Ini Dia 5 Kunci Kebugaran dan Kesehatan! Vitamin D Untuk Keseimbangan Hormon

Apabila kulit kurma masih halus, artinya itu adalah kurma segar.

Jangan khawatir, keduanya tetap memiliki manfaat yang sama.

Sesuaikan saja dengan seleramu kandungan yang ada di dalam kurma amat beragam.

Sebut saja karbohidrat, serat, protein, vitamin B6, besi, magnesium, dan kalium. 

BACA JUGA:Yuk Simak! Mengenal Lebih Jauh Tentang 5 Khasiat Antioksidan Dalam Buah Zaitun, Cek Faktanya!

Berikut inilah 5 manfaat buah kurma untuk kesehatan anda yang harus kalian simak:

1. Menjaga kesehatan pencernaan

Kurma merupakan sumber serat makanan yang baik untuk menjaga kesehatan sistem pencernaan.

Tergantung pada varietas dan tahap kematangannya, sekitar 6,4 – 11,5% kandungan kurma terdiri dari serat terutama jenis yang tidak larut.

Tag
Share