Mengulik Lezatnya Kota Bandung! Ini 5 Panduan Wisata Kuliner yang Tak Terlupakan

Mengulik Lezatnya Kota Bandung! Ini 5 Panduan Wisata Kuliner yang Tak Terlupakan-foto:net-net

BACA JUGA:Pecinta Sayuran Wajib Coba! Ini 5 Sayur Hijau Berkhasiat Keuntungan Kesehatan dari Kangkung

Kuliner ini merupakan nasi yang disajikan dengan oncom, serta lauk pauk dan juga sambal.

Kuliner ini memiliki perpaduan rasa asin, gurih, dan pulen yang pas di mulut.

Masih ada lagi makanan khas Bandung dari oncom yang harus kamu coba.

Inilah Ulukutek Leunca, kuliner dari olahan oncom dan buah leunca yang ditambah dengan bumbu-bumbu lainnya.

BACA JUGA:Selain Awet Muda! Ternyata Ini 5 Menggali Kesehatan Kulit Manfaat Kolagen Untuk Kilau Alami

Meskipun cukup susah untuk diucapkan, namun jangan khawatir dengan rasanya, karena kamu dijamin akan ketagihan.

5. Seblak

Tak hanya Batagor, makanan khas Bandung lainnya yang sudah sampai di berbagai kota di Indonesia adalah Seblak.

Makanan ini terbuat dari kerupuk yang direbus, lalu dicampur dengan racikan bumbu yang terdiri dari bawang putih, kencur, cabai, dan garam.

BACA JUGA:Apa Manfaat Telur Puyuh Untuk Kesehatan? Nikmati 5 Kelezatan Telur Puyuh Gurih dan Nutrisi Tinggi!

Setelah bumbu halus dimasak hingga harum, barulah bahan-bahan tambahannya dimasukkan.

Seperti aneka sayuran, potongan daging ayam, bakso, sosis, hingga ceker ayam.

Kuliner lezat ini ternyata juga bisa disajikan dengan kuah atau basah dan kering.

Tag
Share