Hemat Syarikah
Editor: Almi
|
Rabu , 12 Nov 2025 - 19:21
Hemat Syarikah--Tomy/Pagaralampos
Ia mengatakan "kalau kalian merasa masih untung, dananya tambahkan untuk meningkatkan kualitas layanan".
BACA JUGA:Perempuan Harus Jadi Teladan dan Kekuatan Pembangunan
Maka dengan harga yang lebih murah, kualitas naik. "Di tenda padang Arafah, dulu, tiap jaah dapat jatah kasur dengan lebar 80 cm," ujar Gus Irfan. "Tahun ini dapat kasur lebar satu meter".
Saya pun menepuk pundaknya. Dalam hati saya berdoa: semoga tidak ada yang sakit hati; sekarang, nanti, dan setelah menjabat kelak.