Kandungan Nutrisi Tersembunyi 6 Manfaat Buah Leci Yang Luar Biasa

Kandungan Nutrisi Tersembunyi 6 Manfaat Buah Leci Yang Luar Biasa-Foto : Net-net

BACA JUGA:Rahasia Kecantikan Alami 6 Manfaat Luar Biasa Sayur Selada Untuk Kulit

4. Meningkatkan sistem kekebalan tubuh

Sistem kekebalan tubuh yang sehat dapat membantu dalam pencegahan penyakit.

Nah, buah ini kaya akan vitamin C sehingga bisa menjadi booster untuk sistem imun tubuh sekaligus enak dikonsumsi.

Leci juga memiliki senyawa bioaktif yang menekan kadar neurotransmitter yang menyebabkan kecemasan, insomnia, dan stres.

BACA JUGA:Mengenal Lebih Jauh Luffa Acutangula 4 Manfaat Sayur Gambas Yang Populer

5. Mengatasi anemia dan kekurangan zat besi

Leci juga efektif mengobati anemia dan masalah kesehatan karena kekurangan zat besi.

Ekstrak buah ini kerap digunakan sebagai bahan herbal untuk membantu mengatasi anemia,

trombositopenia, dan gangguan terkait darah lainnya.

BACA JUGA:Sumber Kalsium Alami 5 Manfaat Sayur Pakis Untuk Kesehatan Tulang

6. Sumber antioksidan

Buah ini mengandung antioksidan tinggi, sehingga membantu melawan radikal bebas. 

Leci kaya akan jenis antioksidan yang disebut polifenol.

Zat ini kerap digunakan dalam pengobatan tradisional untuk melindungi dan memperkuat hati dan pankreas.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan