Menelusuri Keajaiban Gizi 5 Manfaat Seledri Yang Mengagumkan
Menelusuri Keajaiban Gizi 5 Manfaat Seledri Yang Mengagumkan-Foto : Net-net
BACA JUGA:Sumber Kalsium Alami 5 Manfaat Sayur Pakis Untuk Kesehatan Tulang
Konsumsi seledri, khususnya jus seledri, dapat mengontrol kadar gula darah.
Ini karena seledri banyak mengandung antioksidan yang dapat melindungi pankreas,
yaitu organ penghasil insulin dan mendukung efektivitas kerja hormon insulin dalam mengontrol gula darah.
Tak hanya itu, seledri juga termasuk dalam makanan dengan kadar indeks glikemik rendah.
BACA JUGA:Menjaga Keseimbangan Elektrolit 5 Manfaat Magnesium dalam Kedondong
Dengan demikian, konsumsi seledri tidak akan membuat gula darah cepat meningkat, sehingga lebih mudah terkontrol.
Ini menjadikan seledri baik dikonsumsi oleh orang yang memiliki kondisi prediabetes.
itulah 5 manfaat seledri yang sehat untuk tubuh wajib kalian tahu*