telah menetapkan 29 April setiap tahun sebagai Hari Tari Sedunia.
Tanggal ini dipilih karena ini adalah hari lahir dari pembuat tari balet modern, Jean-Georges Noverre.
Peringatan ini dicanangkan untuk menyatukan orang-orang dengan bahasa universal yakni tarian.
Berikut inilah 5 manfaat menari baik untuk kesehatan mental dan fisik anda:
1. Meningkatkan daya ingat
Menurut sebuah studi dalam PLoS One (2018), manfaat menari dapat meningkatkan daya ingat dan mencegah Anda dari kepikunan seiring bertambahnya usia.
Studi ini mengungkapkan bahwa menari melatih Anda untuk mengingat gerakan dan kepekaan Anda terhadap lingkungan sekitar.
Kombinasi ketiganya ternyata mengembalikan volume yang hilang dalam hipokampus, yakni bagian otak yang mengontrol ingatan.
BACA JUGA:Apakah Gula Aren Baik Untuk Kesehatan? Yuk Intip 5 Kesehatan dan Mengeksplorasi Manfaat Buah Aren
Hipokampus secara alami akan menyusut saat Anda menginjak usia lanjut, sering menyebabkan gangguan ingatan dan kepikunan.
2. Meningkatkan fleksibilitas
Tarian membuat bagian tubuh yang semula kaku lebih luwes dan fleksibel.
Dalam hal ini, menari mengharuskan Anda menjaga koordinasi gerakan tangan, kaki, badan atau bagian tubuh lainnya.
BACA JUGA:Yuk Cari Tahu! Ini Dia 5 Kuncinya Kesehatan Jantung Yang Optimal dan Pengurangan Risiko Penyakit
Tubuh pun perlu bergerak menyesuaikan dengan irama musik.