Tak Hanya Untuk Penghangat Tubuh! Ini Dia 5 Rahasia Teh Tawar Minuman Klasik Yang Menyegarkan dan Menenangkan

Kamis 08 Feb 2024 - 17:10 WIB
Reporter : POY
Editor : POY

PAGARALAMPOS.CO- Teh tawar merupakan minuman yang diseduh dari daun teh tanpa tambahan gula atau pemanis buatan.

Proses pembuatannya yang sederhana ini menjadikan teh tawar pilihan yang sehat dan rendah kalori.

Tidak hanya itu, teh tawar juga dikenal kaya akan antioksidan, vitamin, dan senyawa-senyawa bermanfaat lainnya.

Ada beragam jenis teh yang dapat dinikmati, mulai dari teh hijau, teh hitam, teh oolong, hingga teh herbal.

BACA JUGA:Tak Hanya Sumber Nutrisi! Inilah 5 Keajaiban Buah Belimbing Manfaat Kesehatan Yang Menakjubkan

Beberapa contoh teh herbal yang kaya akan manfaat antara lain adalah teh chamomile, teh lavender, atau teh peppermint.

Teh tawar merupakan teh yang dikonsumsi tanpa tambahan bahan lainnya, seperti gula atau susu.

Minuman ini bahkan hampir tidak memiliki kalori, tetapi manfaatnya untuk kesehatan sangat beragam,

mulai dari merilekskan tubuh, menurunkan kolesterol, hingga mencegah terjadinya kanker.

BACA JUGA:Jangan Dibuang! Inilah 5 Keajaiban Kesehatan Dalam Gigitan Manfaat Lobak Putih Untuk Tubuh Anda

Meski semua jenis teh tersebut nikmat diminum dalam keadaan manis, tetapi mengonsumsi teh tanpa pemanis lebih direkomendasikan.

Pasalnya, mengonsumsi teh dengan tambahan pemanis dapat meningkatkan risiko terjadinya kerusakan gigi.

Selain itu, mengonsumsi teh dengan tambahan pemanis juga memiliki kandungan kalori lebih banyak yang dapat menyebabkan kelebihan berat badan.

Sementara mengonsumsi teh tawar tidak akan menambah asupan kalori sekaligus memberikan banyak manfaat bagi kesehatan.

BACA JUGA:Tahukah Kamu? Ternyata Ini Mengungkap 5 Kekuatan Minyak Jojoba Untuk Perawatan Kulit Yang Lebih Sehat

Kategori :

Terkini

Sabtu 18 Jan 2025 - 16:41 WIB

Minim Menit Bermain di Persik

Sabtu 18 Jan 2025 - 16:38 WIB

Amad Diallo Cetak Hattrick

Sabtu 18 Jan 2025 - 16:34 WIB

KPK Garap Dirut RSUD Bandung Kiwari

Sabtu 18 Jan 2025 - 16:31 WIB

Dukung Asta Cita Presiden

Sabtu 18 Jan 2025 - 16:29 WIB

44 Rumah di Pangkalpinang Rusak