Apakah Kalian Tahu? Ini 5 Khasiat Luar Biasa Biji Nangka Yang Jarang Diketahui!

Jumat 02 Feb 2024 - 15:10 WIB
Reporter : POY
Editor : POY

PAGARALAMPOS.CO- Banyak orang yang cenderung membuang biji nangka saat menikmati buahnya, meyakini bahwa biji tersebut tidak memiliki nilai gizi yang signifikan.

Tetapi, tahukah Anda bahwa biji nangka sebenarnya menyimpan khasiat luar biasa yang dapat memberikan manfaat kesehatan bagi tubuh?

Biji nangka, yang sering diabaikan, ternyata kaya akan thiamin dan riboflavin yang berperan penting dalam mengubah makanan menjadi energi serta menjaga kesehatan mata, kulit, dan rambut.

Tidak hanya itu, biji nangka juga mengandung sejumlah mineral seperti seng, besi, kalsium, tembaga, kalium, dan magnesium.

BACA JUGA:Apa Manfaat Mengonsumsi Yoghurt Untuk Kesehatan? 5 Rahasia Kesehatan Tulang Dengan Rutin Mengonsumsi Yoghurt

Bahkan, biji ini memiliki efek antimikroba yang dapat membantu melawan bakteri penyebab penyakit bawaan makanan.

Mari kita gali lebih dalam tentang keajaiban biji nangka yang mungkin masih belum banyak diketahui oleh banyak orang.

Berikut inilah 5 manfaat biji nangka untuk kesehatan tubuh wajib kalian coba:

1. Menjaga kesehatan sistem pencernan

BACA JUGA:Pernah Coba Kalian? 5 Rahasia Kelezatan Sayur Rebung Dalam Masakan Tradisional Indonesia

Biji nangka telah lama digunakan sebagai obat herbal untuk mengatasi berbagai masalah pencernaan,

seperti meredakan sembelit, serta mengurangi gejala wasir atau ambeien secara alami dan penyakit radang usus.

Hal ini berkat kandungan serat larut dan tidak larut serta prebiotik di dalamnya juga berperan penting untuk menjaga kesehatan usus, meningkatkan jumlah bakteri baik (probiotik) usus,

merangsang pergerakan usus, dan membuat tinja lebih lunak sehingga mendukung buang air besar yang lancar dan teratur.

BACA JUGA:Manfaat Ikan Sarden Untuk Kesehatan Apa Saja? Yuk Intip 6 Sajian Gizi Tinggi dan Rasa Lezat

Kategori :