Sumber Protein Berkualitas! Ini 5 Manfaat Hati Ayam Untuk Pertumbuhan dan Perbaikan Sel

Sabtu 30 Dec 2023 - 12:05 WIB
Reporter : POY
Editor : POY

Teksturnya yang lembut menjadikan hati ayam cocok dimakan sebagai menu MPASI bayi.

Berikut inilah 5 manfaat hati ayam untuk kesehatan tubuh anda yuk cobain:

1. Menjaga berat badan dan kecukupan nutrisi

Hati ayam cocok menjadi pilihan bagi Anda bila mencari sumber protein yang rendah kalori.

BACA JUGA:Wajib Banget Kamu Cobain! Ini 5 Makanan Khas Tulungagung Yang Lezat dan Terpopuler

Dibandingkan dengan sumber protein lain, kalori makanan di dalam hati ayam cenderung lebih rendah.

Namun, karena kandungan kalorinya rendah, bukan berarti hati ayam rendah nutrisi.

Kecukupan nutrisi tetap bisa terpenuhi dari kandungan protein, vitamin, dan mineral yang tinggi di dalam hati ayam.

Bahkan, jumlah protein dalam hati ayam yang mencapai 27,4 gram sebenarnya sudah memenuhi beberapa bagian dari Angka Kebutuhan Gizi (AKG) harian untuk protein.

BACA JUGA:Yuk Simak! Ini 5 Sumber Vitamin Tersembunyi Dalam Buah Ciplukan Yang Perlu Anda Ketahui

Jadi, meski rendah kalori, tingginya kandungan gizi lain membuat konsumsi hati ayam tetap mengenyangkan.

2. Mendukung fungsi otak dan sistem saraf

Hati ayam terdiri dari kandungan ribovlavin atau vitamin B12 yang cukup tinggi.

Vitamin B12 berperan penting untuk mendukung berbagai proses biologis di dalam tubuh, seperti mengolah energi dari makanan dan sintesis DNA.

BACA JUGA:Jangan Dilewatkan! Inilah Rahasia Dibalik Kesehatan Tersembunyi 5 Manfaat Buah Sirsak Yang Luar Biasa

Selain itu, vitamin B12 dapat menguatkan fungsi sel-sel di dalam tubuh serta memperbaiki sel-sel yang terganggu.

Kategori :