Berikut inilah 5 manfaat rebung untuk kesehatan wajib kalian coba:
1. Menyehatkan dan melancarkan pencernaan
Rebung adalah salah satu sumber serat yang baik.
Kandungan serat yang tinggi pada rebung diketahui bermanfaat untuk melancarkan dan menjaga kesehatan pencernaan.
BACA JUGA:Jarang Diketahui, Ini Nih 5 Manfaat Kacang Tolo Kaya Serat Untuk Pencernaan Yang Sehat
Rebung juga diketahui memiliki efek prebiotik yang baik untuk mendukung pertumbuhan bakteri baik di saluran cerna.
2. Menurunkan kadar kolesterol
Kandungan serat pada rebung tak hanya baik untuk pencernaan, tetapi juga dapat menurunkan kadar kolesterol jahat (LDL) dalam darah.
Manfaat rebung ini baik untuk mencegah penumpukan kolesterol di dalam pembuluh darah (aterosklerosis), sehingga menurunkan risiko penyakit jantung.
BACA JUGA:Resep Makanan Lezat! Yuk Cari Tahu 5 Manfaat Mentega Pentingnya Dalam Pola Makan Harian Anda
3. Mencegah penyakit kardiovaskular
Rebung mengandung banyak serat, protein, antioksidan, serta kalium.
Berkat kandungan berbagai macam nutrisi tersebut, rebung baik dikonsumsi untuk menjaga kesehatan jantung dan mencegah
terjadinya penyakit kardiovaskular, seperti tekanan darah tinggi, penyakit jantung, dan stroke.
BACA JUGA:Manisnya Sehat! Yuk Menggali 5 Manfaat Brown Sugar Untuk Tubuh Anda
4. Menjaga berat badan tetap ideal