Keajaiban Laut Menelusuri 5 Manfaat Kesehatan Gurita Yang Luar Biasa

Selasa 12 Dec 2023 - 09:42 WIB
Reporter : POY
Editor : POY

Daging gurita merupakan jenis makanan sehat yang konsumsinya baik untuk anak-anak.

Kandungan omega 3, zat besi, dan magnesium dapat merawat kesehatan saraf otak anak.

BACA JUGA:Resep Makanan Lezat Dengan 5 Manfaat Ikan Teri Untuk Kesehatan

Menurut jurnal ilmiah berjudul Magnesium in the Central Nervous System yang terbit dalam jurnal University of Adelaide Press,

magnesium dapat mendukung aktivitas otak yang sehat, memori, dan proses belajar. 

Artinya, manfaat gurita juga berpotensi dalam meningkatkan fungsi kognitif otak.

Anak lebih mudah menyerap informasi selama dalam proses belajar.

BACA JUGA:Mengenal 5 Manfaat Asam Jawa Bagi Sistem Pencernaan

Tidak hanya itu, untuk orang dewasa, kombinasi nutrisi tadi juga efektif mencegah gangguan mental,

Depresi, dan mengurangi risiko penyakit Alzheimer.

itulah 5 manfaat gurita yang sehat untuk kesehatan tubuh wajib kalian tahu* 

Kategori :