PAGARALAMPOS.CO- Selada air merupakan salah satu jenis sayuran yang tergolong dalam famili yang sama dengan kangkung, kubis, dan kubis Brussel.
Tanaman ini berwarna hijau gelap dan tumbuh di mata air alami.
Saat ini, selada air kerap menjadi bahan dari sejumlah hidangan lezat, berkat rasanya yang menyegarkan dan khas.
Manfaat selada air adalah mengurangi kerusakan oksidatif pada sel darah.
BACA JUGA:Kelezatan Buah Tropis 5 Manfaat Jambu Kristal Sebagai Penyegar dan Penyehat Alami
Sebab, penelitian menunjukkan bahwa nutrisi seperti vitamin C dan vitamin E efektif dalam mengurangi kerusakan oksidatif pada sel darah merah.
Konsumsi makanan seperti selada air dengan nutrisi ini bermanfaat bagi kesehatan.
Selada air termasuk sebagai makanan sehat yang dapat menjadi menu sehari-hari.
Sebab, sayuran ini mengandung vitamin, mineral, dan antioksidan yang dapat memberikan manfaat penting bagi kesehatan.
BACA JUGA:Mengatasi Dehidrasi Dengan 5 Manfaat Mangga Muda Buah Segar dan Berkhasiat
Misalnya, kandungan vitamin A yang penting untuk menjaga kesehatan retina dan penglihatan tetap baik.
Selada air juga kaya vitamin C, yang mendukung sistem kekebalan tubuh,
membantu penyembuhan dari cedera, dan mendukung produksi kolagen yang sehat.
Berikut ini dia 5 manfaat selada air yang sehat untuk tubuh:
BACA JUGA:5 Manfaat Kacang Kenari Sebagai Sumber Antioksidan Perlindungan Tubuh Yang Alami