Menguak Keistimewaan 5 Kuliner Cilegon, Kenikmatan yang Tersembunyi di Setiap Sudut Kota

Selasa 06 Aug 2024 - 13:50 WIB
Reporter : Meydia
Editor : Ari

Kawasan ini mempunyai daya tarik tersendiri, dengan cita rasa masakan yang khas dan unik yang sayang untuk dilewatkan. 

Setiap makanan khas Prabumulih menawarkan keunikan rasa yang berbeda.

Hal ini membuat pengalaman kuliner di kota ini menjadi sangat memuaskan. 

Meski dikenal sebagai kota penghasil nanas, kawasan ini tak hanya menawarkan kuliner terkait buah ini saja.

Akan tetapi juga menawarkan beragam makanan khas Prabumulih yang patut untuk dicoba.

Prabumulih juga menawarkan berbagai kuliner khas yang tak hanya lezat tetapi juga mencerminkan kekayaan budaya dan tradisi lokal.

Dari pempek yang melegenda, tekwan yang menghangatkan, laksan dengan kuah santan yang gurih, hingga gandus yang lembut.

Nah, dapat dipastikan setiap hidangan akn menyajikan pengalaman rasa yang unik dan memuaskan. 

Berikut ini daftar makanan khas Prabumulih yang wajib Anda coba dan sayang untuk dilewatkan. 

1. Pindang Patin 

Pindang patin adalah salahsatu hidangan ikan berkuah yang sangat populer di Prabumulih.

Hidangan ini menggunakan ikan patin yang dimasak dengan berbagai bumbu seperti serai, lengkuas, daun salam, asam jawa, dan cabai.

Dari bahan rempah-rempah ini menciptakan kuah yang segar, gurih, dan sedikit pedas.

Ikan patin yang lembut dan berlemak berpadu sempurna dengan kuah yang kaya akan rempah.

Pindang patin biasanya disajikan dengan irisan tomat, nanas, dan daun kemangi yang menambah kesegaran dan kompleksitas rasa.

Hidangan segar ini sangat cocok disantap bersama nasi hangat.

Kategori :