Seperti apa kuliner khas Labuan Bajo? Berikut ulasannya yang dilansir dari berbagai sumber.
Berikut ini dia 6 makanan khas labuan bajo yang enak wajib dicoba:
1. Sambal Ikan Teri
Sambal ikan teri mengusung cita rasa pedas sebagai daya tarik utamanya.
Ini merupakan menu yang sepatutnya tidak dilewatkan oleh pecinta pedas.
Setelah memakannya, ada sensasi ketagihan yang akan membuat Anda menambah porsi hingga beberapa kali.
Apalagi, aromanya cukup khas dengan kehadiran potongan daun jeruk dan kemangi.
Ikan teri yang digunakan untuk membuat sambal masih berada dalam kondisi segar.
Jadi, ketika bumbu dan cabai halus ditambahkan selama proses memasak, hasil akhirnya sungguh nikmat.
Untuk mendapatkan kepuasan yang lebih maksimal.
Pastikan Anda menyantapnya bersama sepiring nasi hangat dengan tangan kosong.
2. Bunga Pepaya Tumis
Bunga pepaya yang ditumis juga tak kalah menggoda dan layak Anda coba ketika mampir ke Labuan Bajo.
Apabila Anda pernah mencoba plecing kangkung asal Nusa Tenggara Barat.
Rasanya tidak jauh berbeda, sama-sama lezat.
Hanya saja, seperti yang umum diketahui bahwa pepaya.