5 Manfaat Jus Kentang Untuk Menjaga Kesehatan Kulit Dari Dalam

Rabu 22 Nov 2023 - 08:48 WIB
Reporter : POY
Editor : POY

Serat adalah senyawa yang bisa mengatasi sembelit dan membersihkan sistem pencernaan kita.

Minumlah jus kentang dengan ampasnya untuk membantu meredakan gejala sembelit dan membersihkan sistem pencernaan.

BACA JUGA:Red Sparks Menjalani Laga Penting, Megawati Dkk Diuji Juara Bertahan

4. Sumber kalsium yang tinggi

Kekurangan kalsium dapat mengganggu proses pembekuan darah, mengancam kesehatan tulang, dan melemahkan gigi.

Untuk mencegah berbagai masalah ini, konsumsilah makanan yang mengandung kalsium seperti kentang.

Anda juga bisa mengonsumsi jus kentang sebagai cara untuk memenuhi kebutuhan kalsium harian Anda.

5. Membantu turunkan berat badan

BACA JUGA:Film Love 911: Kisah Cinta Dokter dan Pemadam Kebakaran yang Penuh Liku

Vitamin C yang dikandung jus kentang memiliki banyak kegunaan.

Tidak hanya memperkuat sistem imun dan mencegah infeksi saja.

Penelitian membuktikan, vitamin C juga dapat meningkatkan metabolisme tubuh dan dipercaya bisa membantu turunkan berat badan.

Meminum jus kentang setelah makan dinilai dapat menghambat produksi hormon lapar (ghrelin dan leptin) sehingga Anda tidak makan berlebihan.

Itulah 5 manfaat jus kentang yang harus kalian coba* 

Kategori :