Tak hanya itu, berkat kandungan asam malat di dalamnya, buah stroberi bisa mencerahkan warna gigi.
BACA JUGA:Wajib Kunjungi! 5 Wisata Populer di Turki
3. Anggur
Anggur sangat kaya antioksidan yang dapat melawan bakteri penyebab penyakit periodontal.
Buah ungu ini juga mengandung antosianin yang bisa mencegah menempelnya plak pada permukaan gigi.
Beberapa penelitian menduga anggur memiliki manfaat mengurangi risiko kanker mulut.
BACA JUGA:Ada 5 Makanan Khas Karawang Yang Enak dan Terpopuler
4. Jeruk
Buah jeruk kaya vitamin C yang bermanfaat memperkuat pembuluh darah dan jaringan ikat.
Kandungan nutrisi buah ini juga mampu mengatasi penyakit gusi.
Vitamin C dapat mengurangi peradangan sehingga masalah gusi tidak bertambah parah.
BACA JUGA:The Story of Park's Marriage Contract, Tayang November 2023
5. Cranberry
Jika kamu mencari buah yang baik untuk mencegah sakit gigi, maka cranberry bisa jadi pilihan.
Buah cranberry kaya polifenol dan mengandung antosianin.
Kandungan ini dapat mencegah pembentukan dan penempelan plak gigi sehingga mengurangi risiko gigi berlubang.