Sumber Vitamin, Inilah 5 Manfaat Buah Aprikot Untuk Meningkatkan Imunitas Tubuh

Sumber Vitamin, Inilah 5 Manfaat Buah Aprikot Untuk Meningkatkan Imunitas Tubuh-Foto: net-net

PAGARALAMPOS.CO- Buah aprikot memiliki cita rasa manis dan menyegarkan, sehingga sebagian orang lebih gemar mengonsumsinya secara langsung.

Namun untuk membuatnya lebih variatif, tidak sedikit juga orang mengolah buah aprikot menjadi jus, salad buah, atau sebagai campuran sereal.

Buah aprikot mungkin masih terkesan asing di kalangan masyarakat Indonesia.

Padahal, manfaat buah aprikot untuk kesehatan tidaklah sedikit.

BACA JUGA:Pentingnya Ikan Tuna Dalam Diet Seimbang, Yuk Cari Tahu! 5 Manfaat Untuk Kesehatan Anda

Meski ukurannya kecil, buah aprikot menyimpan banyak nutrisi yang dapat menjaga kesehatan sejumlah organ penting dalam tubuh dan mencegah berbagai penyakit serius.

Meskipun begitu, makanan sehat ini mengandung mineral lainnya yang jumlahnya tidak terlalu banyak.

Mulai dari magnesium, fosfor, zat besi, dan vitamin B.

Buah ini juga mengandung antioksidan yang sangat baik untuk menjaga dan mengoptimalkan kesehatan tubuh.

BACA JUGA:Keajaiban Daun Gedi! Ini 5 Kaya Manfaat Untuk Kesehatan Tubuh Anda

Tak hanya itu, buah aprikot yang rendah kalori dan tidak mengandung lemak jenuh ini juga mengandung banyak air dan diperkaya beragam antioksidan

dan vitamin, di antaranya vitamin A, vitamin B, folat, vitamin C, dan vitamin E.

Di balik kelezatan rasanya, buah aprikot ternyata mengandung banyak nutrisi yang membawa banyak manfaat bagi tubuh.

Berikut inilah 5 manfaat buah aprikot yang sehat dan segar untuk tubuh anda: 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan