Jangan Panik! 6 Tips Strategi Ampuh Mengurangi Ketidaknyamanan Dada Sesak

Jangan Panik! 6 Tips Strategi Ampuh Mengurangi Ketidaknyamanan Dada Sesak-foto:net-net

Banyak orang mengalami sesak napas saat tidur.

Saat Anda terbangun dalam keadaan masih di kasur, cara terbaik untuk mengatasi sesak napas adalah dengan segera berbaring telentang.

Sangga kepala dengan bantal agar posisi kepala lebih tinggi dari jantung.

Selipkan guling atau bantal tebal di bawah lutut Anda. 

BACA JUGA:Sudah Tahu Belum? Ini 5 Tips Cara Mengatasi Rasa Gelisah Yang Berlebihan

BACA JUGA:Tak Perlu Takut! 4 Tips Sederhana Untuk Tetap Menjaga Kesehatan Jantung Selama Berpuasa

Pastikan punggung Anda tetap dalam keadaan lurus dengan kedua tangan lurus di sisi badan.

Posisi rebahan ini membantu melebarkan saluran udara yang terhambat sehingga Anda dapat bernapas lebih lega.

6. Gunakan kipas angin

Studi yang dimuat dalam Journal of Pain and Symptom Management (2019) melaporkan 60% penelitian menyebut terapi kipas angin efektif untuk meredakan gejala sesak napas.

BACA JUGA:Yuk Simak! 5 Tips Ampuh Mengatasi Sakit Kepala Saat Berpuasa

BACA JUGA:Sudah Kalian Tahu? Ini Dia 5 Tips Strategi Penting Untuk Menjalani Puasa Dengan Sehat

Aliran udara sejuk bisa membantu tubuh Anda mendapatkan lebih banyak pasokan udara.

Hal inilah yang dipercaya membantu melancarkan pernapasan.

Nah, Anda bisa mengarahkan kipas angin atau kipas angin portable (genggam) ke wajah Anda sebagai cara untuk mengatasi sesak napas.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan