Lakukan Ini! 5 Tips Solusi Alami Menjaga Kesehatan dan Kecantikan Bibir Saat Puasa

Lakukan Ini! 5 Tips Solusi Alami Menjaga Kesehatan dan Kecantikan Bibir Saat Puasa-foto:net-net

BACA JUGA:Hobby Perjalanan Jauh? Ini 5 Tips Sederhana Menghindari Mabuk Perjalanan Yang Mengganggu Aktivitas Anda!

Maka, cara terbaik untuk mengatasinya adalah dengan memenuhi kebutuhan cairan tubuh sesegera mungkin.

Namun, hal ini tentu tidak bisa dilakukan saat sedang berpuasa, ya.

Sebagai gantinya, kamu bisa memperbanyak minum air putih saat sahur dan berbuka puasa.

Jumlah asupan air putih yang disarankan adalah minimal 8 gelas dalam sehari.

BACA JUGA:Catat! Ini Dia Rahasia Cepat Tinggi 5 Tips Panduan Lengkap Untuk Pertumbuhan Tubuh Yang Optimal

BACA JUGA:Mau Kulit Anda Kinclong? Yuk Simak 5 Tips Rahasia Cantik Panduan Praktis Untuk Mencerahkan Wajah Anda!

Namun, kamu juga bisa memperoleh asupan cairan tubuh dari sumber lainnya, misalnya dari buah-buahan tinggi kadar air. 

2. Hindari Konsumsi Kafein

Berbagai minuman yang mengandung kafein, seperti kopi atau minuman bersoda, dapat mengeringkan kulit bibir.

Tak hanya itu, minuman berenergi dan alkohol pun turut memberikan efek serupa.

BACA JUGA:Apa Itu Daun Kucai? Yuk Simak 5 Rahasia Kesehatan Kucai Mengungkap Manfaat Lengkapnya!

BACA JUGA:Pecinta Biji-Bijian Wajib Coba! Menggali 5 Manfaat Luar Biasa Jambu Biji Untuk Tubuh dan Pikiran

Oleh karena itu, kamu sebaiknya menghindari minuman berkafein saat sahur dan berbuka puasa, selama bulan Ramadan, jika tidak ingin mengalami bibir kering. 

3. Batasi Makanan Asin dan Pedas

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan