Pecinta Biji-Bijian Wajib Coba! Menggali 5 Manfaat Luar Biasa Jambu Biji Untuk Tubuh dan Pikiran

Pecinta Biji-Bijian Wajib Coba! Menggali 5 Manfaat Luar Biasa Jambu Biji Untuk Tubuh dan Pikiran-foto.net-net

PAGARALAMPOS.CO- Dengan nama ilmiah Psidium guajava atau dikenal dengan sebutan Jambu biji, memiliki asal usul yang menarik dari Amerika Tengah dan Amerika Selatan bagian utara.

Dengan warna kulit yang menggoda dari kuning kehijauan dan daging buah yang memikat dengan warna merah muda atau putih, jambu biji memberikan pesona visual yang tak terbantahkan.

Namun, keunikan sesungguhnya terletak pada banyak biji kecil yang tersembunyi di tengah dagingnya.

Di Indonesia, jambu biji tumbuh subur baik di dataran rendah maupun dataran tinggi.

BACA JUGA:Pernah Kalian Coba? Ini Dia 5 Rahasia Kecantikan Kulit Dengan Blueberry Kulit Sehat dari Dalam!

Selain dijadikan buah segar, jambu biji juga sering diolah menjadi jus, selai, atau dimakan secara langsung.

Kandungan nutrisinya yang melimpah membuatnya menjadi buah favorit masyarakat, terutama karena kandungan vitamin C-nya yang tinggi.

Jambu biji mengandung antioksidan dan vitamin yang melimpah.

Kandungan ini membuat manfaat jambu biji sebanding dengan rasanya yang nikmat dan segar.

BACA JUGA:Tak Hanya Lezat! Ini Dia 5 Manfaat Luar Biasa Kacang Merah Kesehatan dan Kecantikan Anda Terjaga

Jambu biji dikenal sebagai buah tropis yang banyak tumbuh di Meksiko, Amerika Tengah, Karibia, dan Amerika Selatan.

Buah yang juga disebut guava ini telah banyak dibudidayakan dan dapat dinikmati di banyak negara beriklim tropis dan subtropis, termasuk Indonesia.

Jambu biji dapat dikonsumsi langsung ataupun dijadikan berbagai olahan, seperti jus buah dan selai.

Tak hanya buahnya, daun jambu biji juga sering kali dimanfaatkan untuk berbagai pengobatan, mulai dari gangguan pada saluran cerna hingga diabetes.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan