Film Horor Vina Sebelum 7 Hari Terinspirasi dari Kisah Nyata Kekejaman Geng Motor, Nonton Yuk
Film Horor Vina Sebelum 7 Hari Terinspirasi dari Kisah Nyata Kekejaman Geng Motor, Nonton Yuk-net-net
BACA JUGA:Pemprov Sumsel Adakan Mudik Gratis
Bahkan di dalam geng motor tersebut ada teman dekat kekasihnya sendiri.
Rekaman ini jelas memunculkan fakta baru mengenai kematian Vina dan kekasihnya.
Penyelidikan pun berlanjut hingga pada akhirnya polisi menangkap dan mengadili para pelaku.
Pemain Film
BACA JUGA:Tingkatkan Literasi Digital Sektor Pemerintahan
Film Vina: Sebelum 7 Hari menggandeng sejumlah pemain berkualitas.
Selain Nayla, film ini juga menggaet Gisellma Firmansyah, Lydia Kandou, Pritt Timothy, Yusuf Mahardika, Delia Husein, Septian Dwi Cahyo, hingga Cinta Dewi.
Aktor Yusuf Mahardika nantinya akan berperan sebagai kekasih Vina. Di dalam film juga memperlihatkannya tewas di tangan geng motor.
Antusias Pecinta Film Horor
BACA JUGA:Dukung Suasana Ramadhan Damai dan Khusuk
Film ini mendapatkan sambutan positif dari penggemar. Hal tersebut tampak jelas dari akun Instagram @filmvina.
Salah seorang warganet menyebut bahwa poster film ini begitu keren.
Hal inilah yang membuat pecinta film sangat menantikan penayangannya.
Bahkan ada yang bertanya-tanya kapan Vina: Sebelum 7 Hari tayang.