Apakah Olahraga Sangat Penting Bagi Kesehatan? Ini 5 Manfaat Panjat Tebing Bagi Kesehatan Mental Anda!

Apakah Olahrga Sangat Penting Bagi Kesehatan? Ini 5 Manfaat Panjat Tebing Bagi Kesehatan Mental Anda!-foto:net-net

BACA JUGA:Pernah Makan Buah? Yuk Cobain 5 Khasiat Luar Biasa Buah Manggis Antioksidan dan Manfaat Kesehatan!

Tidak semua orang bisa melakukannya.

Bukan cuma keberanian, Anda perlu menguasai teknik yang tepat untuk memanjat tebing dengan aman.

Panjat tebing adalah salah satu jenis olahraga yang biasanya dilakukan di alam bebas, di area jalur pendakian.

Namun, sekarang ini, banyak juga arena panjat tebing buatan yang dibangun di sarana olahraga di perkotaan.

BACA JUGA:Apasih Kelezatan dari Sayur Okra? Ternyata Ini 5 Manfaat Sayur Okra Kreasi Masakan Yang Lezat dan Sehat!

Mengutip British Journal Of Sports Medicine, awalnya panjat tebing tidak ditetapkan sebagai cabang olahraga.

Pasalnya, rock climbing melibatkan aktivitas ekstrem, seperti memanjat tebing tinggi dan curam, dan tidak memiliki aturan keamanan yang jelas, misalnya memakai pengaman seadanya.

Namun, dalam perkembangannya, olahraga ini menerapkan pengamanan yang lebih ketat dengan penggunaan peralatan khusus dan lengkap guna menjaga keselamatan.

Berikut ini dia 5 manfaat olahraga panjat tebing baik untuk kesehatan mental anda yuk simak:

BACA JUGA:Pecinta Sayuran Wajib Cobain! 5 Rahasia Kuning Menyingkap Manfaat Kesehatan di Balik Sayuran Warna Cerah

1. Mengatasi depresi 

Salah satu manfaat olahraga panjat tebing adalah menghilangkan stres.

Berolahraga dapat meningkatkan hormon endorfin di dalam tubuh.

Hormon endorfin dapat membuat suasana hati menjadi lebih baik serta membantu untuk mengurangi gejala kecemasan serta depresi. 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan