Pecinta Manis Wajib Coba! 5 Manisnya Kesehatan Khasiat Cincau Hitam Untuk Tubuh Anda

Pecinta Manis Wajib Coba! 5 Manisnya Kesehatan Khasiat Cincau Hitam Untuk Tubuh Anda-foto:net-net

BACA JUGA:Yuk Simak! Mengenal Lebih Jauh Tentang 5 Khasiat Antioksidan Dalam Buah Zaitun, Cek Faktanya!

Sebuah uji klinis menyatakan bahwa mengonsumsi cincau dapat menjaga kadar gula darah.

Khasiat ini diduga karena sifat antioksidan yang dimiliki cincau.

Antioksidan dapat mencegah stres oksidatif yang diketahui sebagai salah satu pemicu penyakit diabetes melitus.

Serat yang terkandung dalam cincau juga berperan dalam menjaga keseimbangan kadar gula darah.

BACA JUGA:Hobby Minum Jus? Yuk Cobain 5 Vitamin C Alamiah Manfaat Jus Mangga Untuk Sistem Kekebalan Tubuh Anda!

Serat tidak dapat dipecah dan diserap oleh tubuh, sehingga konsumsinya tidak memicu lonjakan gula darah.

3. Memelihara kesehatan lambung

Berbagai macam kandungan senyawa bioaktif dan mineral dalam cincau, seperti flavonoid, saponin, polifenol,

dan alkaloid juga diketahui bermanfaat dalam mencegah dinding lambung dari kerusakan, misalnya akibat meningkatnya asam lambung.

BACA JUGA:Pecinta Asam Wajib Tahu! Ini 5 Rahasia Segar Keajaiban Buah Lemon Dalam Hidup Sehari-hari

4. Menjaga kesehatan pembuluh darah dan jantung

Cincau mengandung serat dan klorofil yang bermanfaat untuk mencegah hiperlipidemia.

Kondisi ini ditandai dengan tingginya lemak jahat dalam darah yang dapat menimbulkan berbagai penyakit di pembuluh darah dan jantung,

seperti hipertensi, serangan jantung, bahkan stroke.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan