Tak Sekedar Enak! Ini 5 Resep Sehat Dengan Bahan Utama Alpukat Yang Harus Kalian Tahu!

Tak Sekedar Enak! Ini 5 Resep Sehat Dengan Bahan Utama Alpukat Yang Harus Kalian Tahu!-foto:net-net

PAGARALAMPOS.CO- Alpukat (Persea americana) adalah buah tropis atau subtropis yang berasal dari Amerika Selatan.

Buah ini disebut-sebut sebagai satu dari beragam buah sehat.

Alpukat tidak hanya punya tekstur yang unik dan rasa yang enak, tetapi juga memiliki kandungan gizi yang luar biasa.

Alpukat mengandung vitamin, karbohidrat, protein, lemak, hingga mineral yang baik untuk kesehatan.

BACA JUGA:Suka Minum Teh? Ini 5 Manfaat Kesehatan di Setiap Gelas Teh Tawar Yang Terlupakan!

Alpukat adalah buah asal Meksiko dan Amerika Tengah yang kaya akan berbagai kandungan nutrisi

beragam kandungan nutrisi membuat buah ini memiliki banyak manfaat yang baik untuk kesehatan.

Selain bermanfaat, buah ini memiliki rasa yang manis dan lezat.

Bahkan, kamu bisa mencoba alpukat dengan berbagai cara pengolahan yang berbeda-beda.

BACA JUGA:Mengapa Sayur Pakis Begitu Istimewa? Yuk Intip 5 Keunggulan Sayur Pakis Untuk Tubuh Anda

Tahukah anda buah alpukat ternyata punya beragam manfaat untuk kesehatan?

Selain rasanya enak, kandungan gizi buah alpukat dapat membantu memenuhi kebutuhan gizi harian anda.

Menariknya lagi, alpukat dapat diolah menjadi banyak jenis sajian makanan.

Agar lebih yakin mengenai khasiat buah dengan daging berwarna hijau yang khas ini.

Tag
Share