Suka Makan Petai? Ini 5 Rahasia Kesehatan Tersembunyi Petai Dalam Diet Sehari-hari

Suka Makan Petai? Ini 5 Rahasia Kesehatan Tersembunyi Petai Dalam Diet Sehari-hari-foto:net-net

BACA JUGA:Sudah Kalian Tahu Apasih Manfaat dari Jamur Enoki? Yuk Intip 4 Kuliner Sehat Rendah Kalori dan Tinggi Nutrisi

Munculnya bakteri jahat adalah salah satu penyebab menurunnya kekebalan tubuh.

Nah, coba atasi dengan mengonsumsi petai.

Kabarnya, ekstrak biji petai mengandung thritiolane dan hexathionine yang berperan untuk melawan bakteri jahat yang masuk ke dalam tubuh kamu.

kedua senyawa ini juga membantu menekan pertumbuhan bakteri pada tubuh, lho!

BACA JUGA:Pernah Kalian Coba? Ini 5 Sensasi Manfaat Nutrisi Jamur Kuping Yang Menakjubkan Untuk Tubuh Anda

3. Meningkatkan Daya Tahan Tubuh

Manfaat petai selanjutnya erat kaitannya dengan imunitas.

Flavonoid menjadi senyawa yang berperan aktif sebagai antioksidan untuk melawan radikal bebas dan meningkatkan daya tahan tubuh.

Kandungan flanovoid yang tinggi bisa kamu temukan dalam petai.

BACA JUGA:Apa Itu Kunyit? Yuk Intip 5 Manfaat Kunyit Untuk Membantu Pengelolaan Berat Badan dan Metabolisme

Studi menyebutkan bahwa petai menjadi satu-satunya tanaman dengan kandungan flavonoid yang paling tinggi.

Rutin mengonsumsi petai akan membuat kamu terhindar dari risiko penyakit seperti diabetes, aterosklerosis, dan kanker.

4. Sebagai Obat Antidepresan

Berdasarkan hasil survei yang telah dilakukan oleh sejumlah pasien pengidap depresi, disimpulkan bahwa terjadi perubahan yang signifikan terhadap tingkat depresi pada pasien yang rutin mengonsumsi petai.

Tag
Share