Apakah Vitamin C Itu Penting? Ternyata Ini 5 Manfaat Vitamin Untuk Proses Penyembuhan Tubuh

Apakah Vitamin C Itu Penting? Ternyata Ini 5 Manfaat Vitamin Untuk Proses Penyembuhan Tubuh-foto:net-net

BACA JUGA:Sudahkah Kalian Coba? Ternyata Ini 4 Manfaat Jagung Sebagai Sumber Energi Karbohidrat Yang Seimbang

Mineral tersebut dapat memproduski sel darah merah dan mengangkut oksigen ke seluruh tubuh.

Terpenuhinya kebutuhan vitamin C mampu meningkatkan penyerapan zat besi dalam tubuh.

Hasilnya, kamu akan terhindar dari kondisi kekurangan zat besi.

Faktanya, mengonsumsi 100 mg vitamin C mampu meningkatkan penyerapan zat besi sebesar 67 persen.

BACA JUGA:Tak Hanya Untuk Keseimbangan Hormon! Ini 5 Manfaat Luar Biasa Bawang Bombay dalam Kesehatan

Kondisi ini bisa menurunkan risiko anemia akibat kekurangan zat besi.

Terdapat sebuah studi di  Biomedical and Environmental Science, dengan judul Effect of Vitamin C

Supplementations on Iron Deficiency Anemia in Chinese Children, yang membahas hubungan vitamin C dan zat besi.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan