Bikin Nagih, Ini 5 Kuliner Khas Wonosobo

Bikin Nagih, Ini 5 Kuliner Khas Wonosobo--

Selain itu bumbunya langsung tercampur bersama nasi tidak seperti megono Pekalongan.

BACA JUGA:Rahasia Kesehatan Lokal! Menyelami 5 Manfaat Kesehatan Dari Sagu, Yuk Simak

Bumbunya sendiri terbuat dari bahan sederhana seperti bawang putih, bawang merah, cabai, dan garam.

Agar semakin nikmat ditambahkan pula parutan kelapa serta ebi sehingga rasa nasi begitu gurih dan nikmat.

Nasi ini jadi menu sarapan favorit di Wonosobo.

4. Kue Pepe

BACA JUGA:Perlindungan Antioksidan, Inilah 5 Manfaat Klorofil Sebagai Pertahanan Tubuh Dari Radikal Bebas

Kue tradisional ini biasa menjadi sajian saat hari raya atau acara adat berlangsung.

Bentuknya mirip dengan kue lapis namun dengan tekstur yang lebih kenyal dan manis.

Bahan utamanya menggunakan tepung sagu, tepung beras, santan, garam, gula, serta vanili.

Proses memasaknya sangat sederhana, semua bahan tersebut diaduk bersama hingga bercampur.

BACA JUGA:Rasakan Kelezatan! Inilah 5 Manfaat Sehat Dengan Olahan Buah Kawista

Agar semakin menarik biasanya diberi pewarna makanan berwarna merah, hijau, atau cokelat sesuai selera.

Adonan yang sudah jadi dimasukan ke dalam loyang kukusan secara bertahap hingga beberapa lapisan.

Setelah matang kue pepe biasanya dipotong kecil dan dibungkus dengan plastik.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan