Sumber Protein Berkualitas! Ini 5 Manfaat Hati Ayam Untuk Pertumbuhan dan Perbaikan Sel

Sumber Protein Berkualitas! Ini 5 Manfaat Hati Ayam Untuk Pertumbuhan dan Perbaikan Sel-Foto: net-net

BACA JUGA:Makanan Sumber Gizi Terbaik, Ini 5 Manfaat Petai Untuk Kesehatan Anda!

risiko keracunan akibat kadar oksigen atau nitrogen yang berlebih dan mencegah terjadinya serangan jantung.

Selain itu, selenium sebagai antioksidan dapat meningkatkan kemampuan sel untuk memperbaiki kerusakan DNA.

Hal ini bisa mengurangi risiko munculnya penyakit kanker yang berkaitan dengan kerusakan fungsi DNA.

5. Mengoptimalkan fungsi mata

BACA JUGA:Jangan Dilewatkan! Ini 5 Manfaat Gizi Buah Bidara Yang Mengagumkan

Selamin vitamin B kompleks, hati ayam juga mengandung vitamin A yang berperan penting untuk menjaga kesehatan mata.

Khasiat hati ayam ini dapat mengurangi risiko Anda mengalami gangguan penglihatan akibat rabun atau pertambahan usia.

Vitamin A pada hati ayam berbentuk retinol.

Komponen retinol ini bisa langsung digunakan atau diserap oleh tubuh untuk mencukupi kebutuhan vitamin A.

BACA JUGA:Sumber Serat yang Berkualitas! Ini Dia 5 Manfaat Rumput Laut Untuk Pencernaan Sehat j

Dalam menjaga kesehatan mata, vitamin A membantu komponen rhodopsin pada mata untuk mengubah cahaya yang ditangkap oleh mata.

Cahaya yang ditangkap tersebut kemudian diubah menjadi impuls listrik yang langsung dihantarkan oleh tubuh sehingga Anda bisa melihat dengan jelas.

itulah 5 manfaat hati ayam untuk kesehatan tubuh wajib kalian coba dirumah* 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan