Binggung Cari Resep? Temukan Rahasia Kue Satu yang Tidak Mudah Hancur, Coba Resep Ini!

Binggung Cari Resep? Temukan Rahasia Kue Satu yang Tidak Mudah Hancur, Coba Resep Ini!-foto.net-Pagaralam.pos
BACA JUGA:Manis dan Kenyal! Ikuti Resep Mochi Kekinian Dengan Isian Unik Cocok Untuk Ide Jualan
- 1 sendok teh vanili bubuk
- 50 gram tepung maizena (opsional)
- 50 gram mentega (opsional)
Cara Pembuatan:
BACA JUGA:Camilan Murah Meriah! Ternyata Begini Cara Membuat Gabin Tape Anti Gagal di Rumah
1. Sangrai Kacang Hijau
Cuci bersih kacang hijau yang telah dikupas, lalu tiriskan. Siapkan wajan tanpa minyak dan panaskan dengan api kecil.
Masukkan kacang hijau, lalu sangrai hingga warnanya berubah kecoklatan dan mengeluarkan aroma harum. Setelah selesai dipanggang, keluarkan dan diamkan hingga suhu ruang.
2. Campurkan Semua Bahan
BACA JUGA:Rahasia Kelezatan Lampung! Cobain 7 Kuliner Legendaris yang Harus Dicicipi Saat Berkunjung
Haluskan kacang hijau yang sudah disangrai hingga menjadi tepung. Setelah itu, campurkan dengan gula pasir, garam, vanili bubuk, serta tepung maizena dan mentega jika digunakan. Aduk sampai semua bahan menyatu dengan sempurna.
3. Bentuk Adonan
Siapkan cetakan khusus atau gunakan tangan untuk membentuk adonan menjadi bulatan kecil.
Setelah itu, pipihkan perlahan menggunakan garpu agar memberikan pola khas pada permukaan kue. Susun adonan yang telah dibentuk ke atas loyang yang sudah dialasi kertas roti.