Sayur Kangkung Kunci Kelezatan dan 5 Manfaat Kesehatan Tersembunyi
Sayur Kangkung Kunci Kelezatan dan 5 Manfaat Kesehatan Tersembunyi-Foto : Net-net
BACA JUGA:Menggali Kekuatan Nutrisi 5 Manfaat Asam Amino Untuk Kesehatan Optimal
Berikut inilah 5 manfaat sayur kankung yang sehat untuk tubuh:
1. Menjaga kesehatan mata
Konsumsi kangkung dapat membantu menjaga kesehatan mata.
Hal ini karena kandungan beta karoten yang cukup tinggi pada kangkung berperan dalam melindungi sel-sel mata dari kerusakan.
BACA JUGA:Menggali Keajaiban Kencur 5 Manfaat Kencur Untuk Kesehatan Dari Dapur Anda
Selain itu, beta-karoten merupakan bahan baku vitamin A dalam tubuh.
Vitamin A berperan penting dalam menjaga kejernihan kornea mata.
Vitamin ini juga merupakan komponen penting dalam pembentukkan rhodopsin,
yaitu protein mata yang berfungsi untuk ketajaman penglihatan di tempat yang minim cahaya.
BACA JUGA:5 Manfaat Buah Rambutan Untuk Sistem Kekebalan Mendukung Daya Tahan Tubuh
2. Meningkatkan imunitas tubuh
Vitamin A dan C dalam kangkung juga mampu meningkatkan imunitas tubuh.
Kedua vitamin ini diketahui turut terlibat dalam aktivasi sel darah putih yang berfungsi melawan infeksi.
Selain itu, aktivitas antioksidan dari vitamin A dan C juga dapat melindungi sel-sel imun dari kerusakan akibat radikal bebas.