5 Manfaat Buah Rambutan Untuk Sistem Kekebalan Mendukung Daya Tahan Tubuh
5 Manfaat Buah Rambutan Untuk Sistem Kekebalan Mendukung Daya Tahan Tubuh-Foto : Net-net
PAGARALAMPOS.CO- Rambutan atau Nephelium lappaceum tumbuh subur di daerah beriklim tropis, seperti Indonesia, Thailand, dan Malaysia.
Sama seperti namanya, kulit buah ini memang dipenuhi oleh rambut.
Buah rambutan memiliki daging berwarna putih, terdapat biji di dalamnya, dan memiliki bentuk seperti bola kecil.
Bila dikupas, buah ini mempunyai penampilan yang mirip dengan buah leci atau kelengkeng.
BACA JUGA:Resep Makanan Lezat Dengan 5 Manfaat Ikan Teri Untuk Kesehatan
Dengan rasa yang manis dan lembut, tidak sulit bagi buah rambutan untuk disukai banyak orang.
Namun, di balik rasanya yang enak, buah ini kaya akan nutrisi penting, seperti vitamin C, magnesium, potasium, dan antioksidan.
Ini membuat buah rambutan sangat bermanfaat bagi kesehatan tubuh.
Manfaat rambutan untuk kesehatan cukup beragam.
BACA JUGA:Mengenal 5 Manfaat Asam Jawa Bagi Sistem Pencernaan
Buah yang rasanya manis ini baik dikonsumsi untuk melancarkan pencernaan, mendukung kesehatan jantung, hingga meningkatkan daya tahan tubuh.
Selain nutrisi di atas, buah rambutan juga mengandung magnesium, folat, zinc, kolin, dan aneka vitamin lain, seperti vitam A dan vitamin B.
Buah rambutan juga kaya akan aneka antioksidan, seperti anthocyanin, senyawa fenolik, dan flavonoid.
Berikut inila5 manfaat buah rambutan yang segar untuk tubuh anda: