Misteri Gunung Sumbing: Jejak di Kabut Malam dan Larangan Melihat ke Belakang

--

Ada kepercayaan bahwa peri ini tidak ingin terlihat oleh manusia, dan ada yang berpendapat bahwa cahaya tersebut adalah penunggu yang berusaha menyesatkan pendaki yang tidak menunjukkan perilaku baik selama perjalanan.

Pendaki Tidak Boleh Menoleh ke Belakang

Ada sebuah larangan mistis yang terkenal di Gunung Sumbing yaitu pendaki dilarang untuk melihat ke belakang selama pendakian.

BACA JUGA:Menelusuri Kisah Mistis Gunung Limo Jawa Timur, Memiliki Aura Spritual yang Kuat.

BACA JUGA:5 Cerita Mistis Di Gunung Lawu Bikin Merinding, Mitos Atau kah Fakta!?

Larangan ini dipercaya untuk memastikan perjalanan pendaki berlangsung lancar tanpa gangguan.

Konon, jika pendaki melanggar aturan ini dan melihat ke belakang, perjalanan mereka bisa terasa lebih sulit karena penunggu gunung akan sengaja menyesatkan mereka agar tidak mencapai puncak dengan cepat.

Tidak Boleh Mengucapkan Kata “Dingin”

Kepercayaan mistis lainnya adalah larangan bagi pendaki untuk mengucapkan kata “dingin”.

Konon, jika pendaki melanggar larangan ini dan tetap mengucapkan kata tersebut, pendakian mereka bisa terhambat.

BACA JUGA: Cerita Mistis Dibalik Gunung Salak yang Menjadi Misteri, Gaib ?

BACA JUGA:Suara Gaib di Lereng Gunung Agung, Kisah Nyata dari Para Pendaki!

Hal ini dipercaya karena mengucapkan kata "dingin" dapat mempengaruhi kondisi cuaca atau suasana di sekitar pendakian, membuat perjalanan menjadi lebih sulit dan tidak nyaman.

Walaupun kisah-kisah ini menambah daya tarik mistis Gunung Sumbing, pendaki tetap disarankan untuk mematuhi aturan dan menghormati budaya lokal selama pendakian.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan