Mudah dan Praktis. Begini Cara Membuat Telur Asin di Rumah Tanpa Abu dan Bata

Mudah dan Praktis. Begini Cara Membuat Telur Asin di Rumah Tanpa Abu dan Bata--Net

Tapi kembali ke selera masing-masing ya) 

- Tahap paling akhir rebus  telur langsung menggunakan air rendaman tadi selama 30 menit angkat, siap disajikan.

Saat merebus pastikan tutup panci agak terbuka biar gak rawan pecah dan gunakan api sedang.

Untuk hasil telur asin yang tahan lama, setelah direbus bisa dikukus dulu selama 2-3 jam agar bisa awet selama 1 bulan di suhu ruang.

BACA JUGA:Tentu, Bagaimana Dengan Cara Mengatasi Kebiasaan Makan Berlebihan Saat Emosi ?

Jika ingin dijual disarankan direndam 15 hari agar garamnya lebih meresap dan bisa menjadi pengawet alami agar telur lebih tahan lama.

Selamat mencoba! *

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan