Sering Mengganggu Pengunjung? 5 Tempat di Indonesia Twrkenal Angker Bahkan Sampai Manca Negara

Sering Mengganggu Pengunjung? 5 Tempat di Indonesia Twrkenal Angker Bahkan Sampai Manca Negara--Net

4. Desa Trunyan

Jenazah pada umumnya dikuburkan dengan cara dikubur atau dikremasi, namun Desa Trunyan Bali mempunyai tradisi yang unik dan berbeda.

BACA JUGA:Pesona Tersembunyi Kalimantan Tengah, Destinasi Wisata Alam yang Belum Populer!

Di desa dekat Danau Batur ini, jenazah orang mati tidak dikuburkan melainkan dibaringkan di tanah.

Dalam prosesi adat, jenazah dibaringkan di bawah pohon Tar Menyan.

Sekalipun jenazah dibaringkan begitu saja di tanah, bau busuk tidak akan keluar dari jenazah.

Penduduk setempat percaya bahwa pohon Tarmenyan menyerap bau busuk dari mayat.

BACA JUGA:5 Wisata Toraja yang Wajib Kamu Kunjungi Saat Berada Disana

Jika berkunjung ke Desa Trunyan, jangan heran jika menemukan keranjang bambu berisi mayat.

Di sini Anda tidak hanya bisa melihat budaya yang menarik, tetapi juga merasakan rasa mistis dan ketakutan yang kuat.

5. Hotel P.I Bedugul

Berbeda dengan hotel lainnya, hotel bernama P.I Bedugul ini tidak buka dan tidak menawarkan kamar untuk tamu.

BACA JUGA:Keajaiban Alam Curug Batu Blek, Tempat Wisata yang Belum Terjamah!

Hoteldi Bedugul, Bali awalnya merupakan proyek yang dikerjakan pada tahun 90an.

Namun karena terjadi bom di Bali, hotel indah ini ditinggalkan sebelum pembangunannya selesai.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan