Tak Perlu ke Dokter! Inilah 7 Solusi Praktis Untuk Mengatasi Alergi Dingin

Tak Perlu ke Dokter! Inilah 7 Solusi Praktis Untuk Mengatasi Alergi Dingin-Kolase by Pagaralampos.com-pagaralampos

Selain untuk mengatasi reaksi tubuh terhadap makanan, teh chamomile juga dapat dijadikan obat alami alergi dingin. Caranya, kamu bisa mengonsumsi teh ini setidaknya 2 cangkir per hari untuk mendapatkan manfaatnya secara maksimal.

BACA JUGA:Lagi Perjalanan Jauh? Yuk Simak Ini 5 Tips Menghindari Ngantuk Saat Berkendaraan Lama

5. Menggunakan Oatmeal

Oatmeal dikenal sebagai asupan yang kaya akan karbohidrat namun rendah kalori. Tak hanya dapat dijadikan sebagai menu sarapan sehat,

oatmeal rupanya juga bisa dimanfaatkan untuk mengatasi alergi dingin karena tingginya kandungan antioksidan serta antiradang.

Caranya cukup mudah, yaitu kamu hanya perlu mencampurkan 1 cangkir oatmeal dengan air hangat yang hendak digunakan mandi. Hal ini diketahui dapat membantu meredakan rasa gatal pada kulit.

BACA JUGA:Yuk Lawan Rasa Malas! Inilah 7 Tips Ampuh Mengatasi Rasa Malas dalam Kehidupan Sehari-hari

6. Minum Air Jahe

Jahe merupakan jenis rempah-rempah yang diyakini mempunyai efek antihistamin, sehingga bisa dimanfaatkan untuk mengobati alergi dingin dan meringankan gejala yang timbul.

Membuat air jahe pun cukup mudah. Kamu hanya perlu memasukkan irisan dari 1 rimpang jahe ke dalam panci yang berisi air.

Lalu, hidupkan kompor dan tunggu hingga air mendidih. Setelah mendidih, saring air jahe dan minum ketika suhu telah menjadi lebih hangat.

BACA JUGA:Yuk Lawan Rasa Malas! Inilah 7 Tips Ampuh Mengatasi Rasa Malas dalam Kehidupan Sehari-hari

7. Minum Air Jeruk Nipis

Jeruk nipis memang dikenal untuk mengatasi gejala batuk dan radang tenggorokan. Selain manfaat tersebut, air jeruk nipis juga bisa menjadi cara mengobati alergi dingin.

Caranya mudah, tambahkan perasan jeruk nipis ke dalam segelas air hangat. Jika sudah tercampur, konsumsi air jeruk nipis sekali sehari hingga gejala membaik.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan