Pantai Kalianda, Surga Liburan dengan Pasir Putih dan Ombak yang Menenangkan!

Pantai Kalianda, Surga Liburan dengan Pasir Putih dan Ombak yang Menenangkan!--

Saking indahnya, kawasan Pantai Marina kerap dijadikan lokasi untuk pemotretan prewedding, foto keluarga atau foto couple lainnya.

Biasanya, wisatawan akan mengambil gambar di pinggir pantai atau bisa juga naik ke batuan karang melalui anak tangga yang disediakan.

Pantai Marina berlokasi di Desa Merak Belantung, Kecamatan Kalianda. Untuk biaya masuk dikenakan harga 30 ribu rupiah perorang dan biaya parkir 5 ribu rupiah permotor dan 10 ribu rupiah permobil.

BACA JUGA:Mengisi Liburan dengan Berkemah dan Memancing di Wisata Parang Gombong!

Fasilitas disediakan yaitu gazebo,  aula pertemuan, toilet, mushola dan spot-spot poto instagramable.

4. Sanggar Beach

Sanggar Beach merupakan destinasi wisata sedang viral di Kalianda. Sanggar Beach menawarkan konsep pantai tropis nan instagramable.

Ada konsep ala- ala Bali. Tidak heran banyak wisatawan berbondong-bondong untuk datang ke pantai viral ini.

Pantai Sanggar berlokasi di Desa Way Urang, Kecamatan Kalianda. Biaya masuk dikenakan 10 ribu perorang dan parkir 5 ribu permotor, 10 ribu permobil.

BACA JUGA:Menjelajahi Bandung Malam Hari, Destinasi Wisata Seru Setelah Matahari Terbenam!

Fasilitas yang disediakan toilet, musala, kafe, panggung musik, gazebo dan tempat santai gratis, ATV, spot foto, hingga playland. Jadi cocok untuk keluarga yang membawa anak-anak.

5. Alau – Alau Beach

Pemandangan alam di Pantai  Alau Alau memang gak ada duanya. 

Garis pantai panjang, hamparan pasir putih lembut, dan teduhnya pepohonan sekitar menjadikan pantai ini sebagai lokasi pas untuk refreshing.

Pantai ini dikelola secara pribadi oleh  Alau Alau Boutique Resort memang diperuntukkan bagi wisatawan dengan tujuan bermalam.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan