Buah Pir Obat Asam Lambung, Ini Dia Cara Dan Manfaat Mengolahnya

Manfaat Buah Pir untuk Asam Lambung-Kolase by Pagaralampos.com-net

BACA JUGA:Kelas 1, 2, & 3 BPJS Kesehatan Dihapus 2025, Segini Iuran Terbarunya

Itulah berbagai manfaat buah pir untuk asam lambung dan tips mengolahnya.

Agar gejala asam lambung bisa terkontrol, kamu perlu menjalani pola makan sehat, makan yang teratur, serta menjauhi faktor pemicu kambuhnya GERD.

Jika kamu merasa asam lambung sering naik, ada berbagai langkah yang bisa kamu terapkan selain hanya makan buah pir.

Misalnya, dengan membiasakan untuk makan dalam porsi kecil tetapi lebih sering serta menghindari kebiasaan langsung berbaring setelah makan dan menunda waktu makan.

BACA JUGA:Petunjuk Kesehatan dari Al-Qur'an, 8 Makanan yang Dihargai dan Bermanfaat!

Ingat, sering menunda waktu makan bisa membuat perut jadi kosong, sehingga bisa  memicu lambung untuk memproduksi lebih banyak asam lambung dan membuat asam lambung naik.

Nah, kalau perutmu tetap terisi sepanjang hari, kamu bisa lebih jarang mengalami gejala asam lambung naik.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan