Pecinta Jeruk Wajib Tahu, Ini 5 Cara Memilih Jeruk yang Manis dan Segar

Pecinta Jeruk Wajib Tahu, Ini 5 Cara Memilih Jeruk yang Manis dan Segar-Kolase by Pagaralampos.com-pagaralampos

BACA JUGA:Rahasia Sukses Membuat Klepon, Tips dan Trik Agar Tidak Pecah Saat Dimasak!

Jeruk mudah didapat di pasaran dengan harga  terjangkau. Sayangnya, tidak semua buah jeruk berkualitas dan memiliki  rasa yang manis dan segar.

Berikut inilah 5 cara memilih buah jeruk yang manis dan segar yuk simak:

1. Perhatikan tekstur kulit jeruk

Jeruk merupakan jenis buah citrus yang paling banyak dihidangkan di perayaan Tahun Baru Imlek. Beruntungnya, tanaman jeruk sendiri tumbuh sangat subur di dataran dengan iklim tropis.

Sedangkan untuk bisa mendapatkan manfaat jeruk yang maksimal, tentu harus memilih buah jeruk berkualitas baik.

BACA JUGA:Cantik dengan Rambut Sehat, Tips-Tips Jitu untuk Memanjakan Rambutmu dengan Benar!

Jadi cara memilih buah jeruk yang manis, perhatikan tekstur kulit jeruk sebelum membelinya.

Jeruk masih segar bisa dilihat dari tekstur buahnya yang cenderung keras. Namun jeruk yang manis biasanya bertekstur lebih lembek.

2. Mengecek kulit yang terlihat lebih tipis

buah jeruk manis, bentuk buahnya bulat sampai agak bulat. Ingatlah, kamu perlu hindari memilih jeruk yang berkulit terlihat tebal.

Jadi saat memilih jeruk yang manis dan segar, usahakan untuk menekan kulit jeruk secara perlahan.

BACA JUGA:Ingin Tubuh Berisi dan Sehat? Ikuti 4 Tips Kunci Utama Dalam Membentuk Tubuh yang Atletis

Jangan lupa mengecek ketebalan kulitnya. Hal itu karena jeruk dengan kulit yang tebal cenderung memiliki air sedikit tapi rasanya manis.

Sebaliknya, apabila kulit jeruk tampak tipis berarti mengandung air yang banyak. Jeruk berkulit tipis, biasanya terdapat tingkat kematangan yang tepat dan menyegarkan.

Tag
Share