Dalam buah lemon, terkandung beberapa nutrisi yang bersifat antimikroba dan antijamur.
Kedua sifat kandungan tersebut secara signifikan dapat merusak dan mengurangi pertumbuhan bakteri resistensi antibiotik penyebab infeksi kulit.
6. Menurunkan berat badan
Mengonsumsi air lemon secara rutin menjadi kebiasaan yang baik untuk menurunkan berat badan.
BACA JUGA:Film Into The Wild: Pelajaran Hidup yang Kita dapat setelah menonton film ini
Menurut sebuah penelitian dalam jurnal Clinical Nutrition Research, kelompok atau subjek penelitian yang mengonsumsi air lemon sebelum mengonsumsi makanan,
terbukti makan lebih sedikit daripada mereka yang tidak mengonsumsinya.
itulah 6 manfaat buah lemon bagi kesehatan tubuh wajib kalian catat*