Tak Perlu Takut! Lakukan 5 Tips Ampuh Mengatasi Perut Mual Dengan Sederhana

Senin 01 Apr 2024 - 16:10 WIB
Reporter : POY
Editor : POY

BACA JUGA:Sering Terabaikan! Ternyata Ini 5 Tips Praktis Untuk Meningkatkan Rasa Percaya Diri Anda

2. Menghirup aromaterapi

Aromaterapi bermanfaat untuk meredakan mual karena efeknya yang menenangkan.

Ketika menghirup aromaterapi, Anda juga bernapas dengan lebih tenang.

Para ahli menduga pernapasan yang tenang dan terkendali bisa membuat tubuh terbebas dari mual.

BACA JUGA:Mau Tahu Rahasianya? Ini Dia 5 Tips Ampuh Mengatasi Rasa Malu Dalam Situasi Sosial

BACA JUGA:Jangan Panik! Ini 5 Tips Ini Panduan Praktis Menghilangkan Kutil Dengan Mudah

Di antara banyaknya minyak esensial untuk aromaterapi, sebuah penelitian pada 2016 menyebutkan bahwa minyak peppermint paling ampuh meredakan mual.

Pemakaiannya pun mudah, cukup teteskan ke air panas dan hirup uapnya secara perlahan.

3. Mengatur napas

Jika Anda tidak memiliki minyak aromaterapi di rumah, tidak masalah.

BACA JUGA:Jangan Panik! Nah Ini 5 Tips Mencegah Nyeri Lutut di Usia Muda Yang Mengganggu Aktivitas Anda

BACA JUGA:Jomblo Bahagia! Ini 5 Tips Mengatasi Status Jomblo Dengan Percaya Diri

Menurut salah satu studi terbitan Journal of Perianesthesia Nursing, teknik pernapasan yang teratur ternyata sudah cukup ampuh untuk menghilangkan rasa mual.

Saat Anda merasa mual, tariklah napas dalam-dalam lewat hidung selama tiga detik.

Tahan napas Anda selama tiga detik, kemudian embuskan melalui mulut dalam tiga hitungan.

Kategori :