Lagi Jalin Hubungan Beda Agama? Ini 4 Tips Menjaga Keharmonisan Hubungan Meskipun Berbeda Keyakinan

Kamis 28 Mar 2024 - 10:10 WIB
Reporter : POY
Editor : POY

Tak hanya itu, membiarkan si dia kelak tetap bebas dan nyaman dalam menjalankan ibadah sesuai kepercayaannya juga merupakan tips pacaran beda agama yang harus kamu ketahui.

Jangan sampai kamu membuatnya sungkan apalagi menghalanginya untuk tetap dekat dengan yang ia yakini.

2. Sulit untuk Mendapat Restu dari Orang Tua dan Keluarga

BACA JUGA:Catat! Inilah Tips Untuk Mengatasi Rasa Lelah Saat Bangun Tidur

BACA JUGA:Asam Lambung Kumat? Ini 5 Tips Praktis Menjaga Keseimbangan Saat Menjalani Puasa

Sebelum memulai suatu hubungan, keluarga dan orang tua pasti akan menyuruhmu untuk mencari yang bibit, bobot, dan bebet-nya sesuai dengan harapan mereka.

Begitu pun perkara keyakinan, para orang tua tentu saja mengharapkan pasangan yang seiman untuk anak-anak mereka.

Oleh karenanya, hal ini juga merupakan salah satu tips pacaran beda agama yang harus kamu ketahui.

Yakni, kemungkinan besar kamu dan si dia akan sulit mendapat restu dari orang tua serta keluarga, dan ini kamu harus siap akan hal itu.

BACA JUGA:Lagi Alergi? Jangan Takut Ini 5 Tips Praktis Mengurangi Gejala Alergi

BACA JUGA:Wajah Belang? Jangan Khawatir! Ikuti 5 Tips Ini Untuk Kulit yang Lebih Cerah

Sebenarnya, ini merupakan hal yang sangat wajar.

Sebab, para orang tua tentunya ingin semua hal yang akan dijalani anaknya di masa depan senantiasa berjalan mulus tanpa masalah.

Mereka pasti berpikir bahwa perbedaan agama pasti akan menyulitkan hubungan asmara anak-anaknya kelak.

3. Kamu Harus Segera Memikirkan Bagaimana Kelanjutan Hubunganmu di Masa Depan

BACA JUGA:Wow Ternyata Ini! 5 Tips Solusi Ampuh Untuk Mengatasi Kulit Kering Secara Alami

Kategori :