Ikan Berlemak Yang Lezat 5 Hidangan Sehat Dengan Ikan Makarel, Yuk Cek!

Jumat 15 Dec 2023 - 11:47 WIB
Reporter : POY
Editor : POY

Selain dari ikan-ikanan, kamu juga bisa mendapatkan nutrisi penting tersebut dari 6 Makanan yang Kaya Kandungan Asam Lemak Omega 3 ini.

3. Memperkuat tulang

Berkat kandungan vitamin D di dalamnya, manfaat ikan makarel juga bisa membantu manjaga kesehatan tulang kamu.

BACA JUGA:Wajib Tahu, Inilah 5 Manfaat Air Kelapa Muda Yang Baik Untuk Kesehatan Tubuh

Hal itu karena nutrisi ini membantu metabolisme fosfor dan kalsium, dua mineral yang penting untuk pertumbuhan tulang kamu. 

Dengan mendapatkan asupan vitamin D yang cukup, kamu bisa terhindar dari risiko pengeroposan tulang dan patah tulang.

Selain itu, makanan sehat ini juga mengandung tembaga dan selenium, mineral yang penting untuk kepadatan tulang.

4. Membantu menurunkan berat badan

BACA JUGA:Ternyata Ini Dia, 5 Manfaat Antioksidan Daun Kenikir Untuk Melawan Radikal Bebas

Ikan makarel kaya akan lemak dan protein sehat.

Studi menunjukkan bahwa, dibandingkan dengan karbohidrat, lemak dan protein jauh lebih membantu dalam menurunkan kadar ghrelin.

Ini adalah hormon kelaparan yang meningkatkan keinginan kamu untuk makan.

Apalagi sebagai makanan berprotein tinggi, makerel mampu membuat kamu merasa kenyang lebih lama.

BACA JUGA:Wajib Kalian Tahu, Ini 5 Manfaat Buah Alpukat Untuk Pencernaan Yang Sehat

Ini mungkin bisa menahan kamu dari makan berlebihan dan membantu menjaga berat badan.

5. Mencegah anemia

Kategori :