BACA JUGA:Yuk Simak Sumber Vitamin! Inilah 5 Manfaat Kesehatan Dari Kandungan Nutrisi Buah Carica
Anda bisa mengunjungi banyak tempat menarik sambil puas menikmati makanan khas Surabaya yang terkenal dengan kelezatannya.
Berikut ini 5 makanan khas surabaya yang enak dan nikmat wajib coba:
1. Rawon Surabaya
Rawon menjadi salah satu hidangan paling terkenal yang berasal dari Jawa Timur khususnya daerah Surabaya.
BACA JUGA:Protein Nabati Berkualitas Tinggi, Inilah 5 Manfaat Kedelai Hitam Sebagai Sumber Utama
Ciri utama dari masakan Surabaya ini adalah kuahnya yang berwarna hitam pekat dari bumbu kluwek yang digunakan.
Makanan sejenis sup ini menggunakan daging sapi sebagai bahan dasar hidangan dan terkadang disajikan bersama telur.
Bumbu rawon sendiri terdiri dari kluwek, bawang, cabai, ketumbar, kemiri, kunir, serai, laos, dan garam yang dihaluskan lalu ditumis harum.
Cara membuat Rawon ini juga sangat mudah setelah bumbu halus ditumis tambahkan kaldu sapi dan dagingnya lalu masak hingga matang.
BACA JUGA:Yuk Cobain, 5 Manfaat Luar Biasa Jambu Jamaika Untuk Kesehatan dan Kecantikan
Sebagai pelengkap tambahkan tauge pendek, daun bawang, empal goreng, kerupuk udang serta sambal saat menyajikan rawon.
2. Rujak Cingur
Rujak Cingur sudah sangat terkenal sebagai wisata kuliner Surabaya yang memiliki cita rasa unik dan lezat dengan bumbu petisnya.
Masyarakat sekitar juga sering menyebut rujak cingur ini sebagai rujak ulek karena prosesnya pembuatannya yang diulek hingga semua menyatu.
BACA JUGA:Yuk Cek Pentingnya! 5 Manfaat Arang Aktif Dalam Kesehatan Pencernaan