5 Khasiat Antiinflamasi Jantung Pisang Untuk Menyehatkan Tubuh

Jumat 08 Dec 2023 - 05:45 WIB
Reporter : POY
Editor : POY

Serat ini juga dapat menghindarkan Anda dari berbagai masalah pencernaan, seperti sembelit, maag, wasir, dan radang usus.

3. Mencegah penyakit kanker

Antioksidan dalam jantung pisang berperan penting untuk melindungi sel-sel tubuh dari efek buruk radikal bebas.

BACA JUGA:5 Manfaat Buah Bit Untuk Menjaga Kesehatan Otak Meningkatkan Fungsi Kognitif

Paparan radikal bebas yang berlebihan dalam jangka panjang bisa meningkatkan berbagai risiko penyakit kronis, termasuk kanker.

Jantung pisang juga diketahui memiliki efek antiperadangan dan antitumor sehingga dapat menurunkan risiko tumor tumbuh dan menyebar.

Manfaat jantung pisang ini pernah dibuktikan pada penelitian tentang tumor prostat jinak (BPH),

tetapi masih diperlukan penelitian lebih lanjut untuk memastikannya.

BACA JUGA:Kandungan Nutrisi 5 Manfaat Semangka Kuning Untuk Mendukung Kesehatan Kulit

4. Mencegah penuaan dini

Tingginya kandungan vitamin E pada jantung pisang juga memberikan manfaat baik untuk kesehatan kulit.

Vitamin E terbukti mampu mengurangi kerusakan sel-sel tubuh yang sehat akibat radikal bebas dan

memperlambat proses penuaan sel, serta mengurangi kerutan di wajah.

BACA JUGA:5 Manfaat Daun Pandan Penyegar Mulut Alami dan Efektif

Selain mencegah penuaan dini, vitamin E juga dapat membantu menjaga daya tahan tubuh terhadap infeksi virus dan bakteri.

5. Mengatasi masalah menstruasi

Kategori :