Petualangan Rasa dari Ranah Minang, 5 Hidangan Khas Sumatera Barat yang Wajib Dicoba

Senin 27 May 2024 - 13:21 WIB
Reporter : Meydia
Editor : Ari

KORANPAGARALAMPOS.CO -  Petualangan Rasa dari Ranah Minang, 5 Hidangan Khas Sumatera Barat yang Wajib Dicoba

Sumatera Barat adalah salah satu provinsi yang cocok banget dikunjungi wisatawan. Tempat wisatanya banyak.

Serta makanan khas Sumatera Barat yang wajib dicicipi cukup beragam.Potensi wisata yang dimiliki Sumatera Barat juga sangatlah beragam.

Mulai dari wisata alam, wisata sejarah, wisata religi, hingga wisata kuliner. Mencicipi kuliner khas dari suatu daerah.

BACA JUGA:Kenikmatan Kuliner Prabumulih, 5 Makanan Khas yang Memanjakan Lidah para Penikmatnya

Menjadi salah satu hal wajib dan tidak boleh dilewatkan saat sedang travelling, termasuk saat berkunjung ke Sumatera Barat.

Kuliner khas Sumatera Barat memang memiliki bumbu yang cukup berbeda dari daerah lain. Sumatera Barat (Sumbar) memiliki beragam hal menarik.

Yang membuatnya menjadi tujuan favorit para wisatawan untuk berkunjung. Sumatera Barat tidak hanya menawarkan keindahan alam yang memukau.

Sumbar ini juga terkenal dengan beragam kuliner lezat yang patut untuk dinikmati. Kuliner khas Sumatera Barat juga terdiri dari hidangan berat.

BACA JUGA:Wisata Kuliner Prabumulih, 7 Makanan Khas yang Wajib Anda Coba

Yang cocok untuk disantap dengan nasi, hingga hidangan ringan yang bisa dijadikan sebagai cemilan bersama keluarga.

Tak hanya itu, kuliner khas Sumbar seringkali menjadi favorit dikarenakan cita rasa yang kuat akan rempah-rempah dan pedas.

Berikut ini adalah 5 rekomendasi makanan khas Sumatera Barat yang menggugah selera para penikmatnya: 

1. Rendang

BACA JUGA:5 Kuliner Khas Simalungun yang Unik dan Wajib Dicoba

Kategori :